Program KRPL Terus Dikebut, Gubernur Mahyeldi Tegaskan Komitmen Tingkatkan Ketahanan Pangan

PADANG, BNews – upaya meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat, Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) terus menggalakkan program Pengembangan Kawasan Rumah Pangan Lestari (P-KRPL) melalui Dinas Pangan. Program ini bertujuan untuk mendorong masyarakat mengonsumsi pangan yang bergizi, seimbang, dan aman. Hal itu diungkapkan Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah, saat membuka Bimbingan Teknis Sosialisasi Optimalisasi Pemanfaatan…

Read More