Nanang Mubarok Serukan Kolaborasi Gerakan ‘Back to Masjid’ untuk Indonesia Emas

BNews – Jakarta, 09 Desember 2024 – Ketua Umum Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI), Nanang Mubarok, mengajak seluruh elemen bangsa sekaligus menegaskan pentingnya berkolaborasi dalam menghidupkan gerakan “Back to Masjid” sebagai bagian dari upaya mewujudkan visi besar Indonesia Emas 2045. Seruan tersebut disampaikan dalam pidatonya pada acara Pelantikan Pengurus DPP BKPRMI Periode 2024-2029…

Read More

Gus Miftah, Penjual Es Teh, Posisi Pejabat Nagara Hargai Rakyat

Oleh Labai Korok Posisi pejabat negara merupakan perwakilan rakyat disistem ketata negaraan, maka tidak elok seorang pejabat negara yang digaji rakyat lalu merendahkan rakyatnya walaupun tukang jual es. Akhirnya Utusan Khusus Presiden Bidang Kerukunan Beragama dan Pembinaan Sarana Keagamaan, Miftah Maulana Habiburrahman alias Gus Miftah, meminta maaf kepada penjual es teh, Sunhaji (37), yang dia…

Read More

Kembali dari Cuti, Gubernur Mahyeldi Awali Kegiatan dengan Subuh Mubarakah di Surau Ansharullah

PADANG, BNews – Setelah menjalani masa cuti hampir dua bulan sejak 24 September hingga 23 November 2024, Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah kembali aktif bertugas. Di hari pertama pascacuti, Minggu (24/11/2024), Mahyeldi menggelar Subuh Mubarakah bersama jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemprov Sumbar di Surau Ansharullah Kompleks Istana Gubernur. Dalam sambutannya, Mahyeldi…

Read More

Khafilah MtQ Kecamatan Koto XI Tarusan Optimis Menang di MTQ Kecamatan Sutera

BNews – Minggu, 20 Oktober 2024 Panitia Musabaqah Tilawatil Qur’an Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan Gelar Pengukuhan dan Pelepasan Pemberangkatan Khafilah MTQ ke 41 Tahun 2024. Fauzi Dhamra, S.Ag, MH (Ka. KUA) berharap khafilah MTQ Tarusan nantinya sehat selalu selama MTQ dan membawa harum nama Kecamatan Koto XI Tarusan serta memberikan penampilan terbaik…

Read More